Viral Dosen UNS Diduga Lakukan KDRT kepada Istrinya hingga Babak Belur, Gibran Gercep: Langsung Laporkan

Viral seorang dokter UNS diduga lakukan KDRT kepada istrinya.

Riyan Pandito
Rabu, 24 Mei 2023 | 20:46 WIB
Viral Dosen UNS Diduga Lakukan KDRT kepada Istrinya hingga Babak Belur, Gibran Gercep: Langsung Laporkan
Kolase Istri dosen UNS dan Gibran (Tangkapan layar)

Depok.suara.com - Ramai pemberitaan dugaan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) yang dilakukan oleh seorang dosen UNS Kampus Kleco FKIP PGPAUD berinisial BW. Disebutkan korban mengalami luka-luka yang sangat parah.

Dilihat dari unggahan Twitter @wonderdyn, anak korban memposting beberapa foto yang menunjukkan kondisi ibunya. Terlihat ibunya babak belur karena pukulan dari pelaku.

Anak korban menceritakan aksi KDRT yang dilakukan ayahnya tersebut sejak tinggal di Depok. Kemudian beberapa foto yang lain setelah bekerja di UNS.

"Foto pertama Tindak KDRT di depok, pada saat bapak ku masih bekerja di KEMENDIKBUD. foto kedua dan ketiga Tindak KDRT di lingkungan UNS kampus Kleco," ucapnya.

Baca Juga:Kronologi Nasib Janda 5 Anak di Nias Ditahan: Kini Berakhir Damai dengan Mediasi

Dia menjelaskan bahwa pada tgl 6 Maret 2023, dirinya dan ibunya pergi ke Kampus UNS. Hal ini dilakukan untuk mencari keberadaan Bapak dan meminta beliau pulang ke rumah.

Namun mereka tidak mendapat respon yang baik dari ayahnya pada saat itu. Padahal dia dan ibunya hanya meminta penjelasan dan meminta ayahnya pulang.

"Tepat di lantai 2 gedung B kampus UNS terjadi cekcok ibu dengan bapak, saya menunggu di tangga. Kemudian saya mendengar teriakan ibu dan saya menghampirinya," jelasnya.

"Saat itu ibu terjepit oleh pintu kelas yang sengaja di dorong dari dalam oleh bapak. Saat hendak saya dorong pintu kelas tsb, bapak meraih leher ibu dan menyebabkan luka. Tidak lama kemudian ada satpam dan mahasiswi yang menghampiri kami," lanjut anaknya.

Tidak mendapatkan konfirmasi, ayahnya malah  menghampiri satpam lalu keluar gedung kampus dengan tergesa-gesa. Karena itulah dirinya sampai mengejar ayahnya.

Baca Juga:Dapat Menjaga Sistem Pencernaan, Berikut 3 Manfaat Mengkonsumsi Umbi Suweg

"Bukannya mendapat jawaban, aku dan ibu malah ngejar2 bapak sampai flyover depan UNS," jelasnya.

Melihat kondisi ibunya, anak korban mengaku sudah melaporkan hal ini kepada Polresta Surakarta. Bahkan laporan ini langsung mendapat respon dari Wali Kota Solo Gibran Rakabuming.

"Langsung laporkan," tegas Gibran.

Ragam

Terkini

Mendag Zulhas berharap penandatanganan BTA dapat memfasilitasi dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat di perbatasan Indonesia dan Malaysia.

News | 00:31 WIB

Publik kerap menuding Manda sebagai biang kerok atas renggangnya hubungan rumah tangga Arya Saloka dan Putri Anne.

Entertainment | 23:37 WIB

Inara Rusli yang ingin kembali ke dunia entertainment malah malah mendapat hinaan dari warganet.

Entertainment | 23:24 WIB

Alih-alih dipuji karena penampilannya, justru banyak warganet yang berkomentar sadis soal outfit yang dikenakan Virgoun.

Lifestyle | 23:07 WIB

Tenemukan seluruh kebenaran tentang apa yang orang pikirkan tentang Anda.

Lifestyle | 21:50 WIB

Virgoun terkesan tidak menyampaikan hal penting apapun. Dirinya mengaku tidak ingin berstetment banyak atas kasus perceraiannya.

Entertainment | 21:33 WIB

Hal itu terjadi saat ia sedang melantunkan Kisah Sempurna dan bernyanyi bersama penonton.

Entertainment | 21:00 WIB

Seorang nenek yang habis pulang ngaji disebutkan kena hipnotis.

Seputar Depok | 20:50 WIB

Dalam foto, Ussy Sulistiawaty pun hadir dengan memakai kebaya modern yang dipadukan dengan rok batik. Sedangkan Elea memakai seragam sekolahnya, dan Andhika mengenakan kemeja batik, celana bahan hitam juga pantofel

Entertainment | 19:07 WIB

Dalam pelaksanaan sidang itu terdapat momen langka saat sebelum bubaran, Inara tetap mencium tangan Virgoun yang masih berstatus suaminya itu.

Entertainment | 17:55 WIB

"Diduga tidak diberikan jalan, seorang sopir ambulans pukul sopir dump truk di Pademangan," tulis @lensa_berita_jakarta.

Metropolitan | 00:10 WIB

Korban sudah ditemui dan diarahkan untuk buat laporan, namun sampai sekarang belum datang untuk membuat laporan, kata Wahyudi.

Metropolitan | 19:52 WIB

Rencana pembukaan blokade trotoar di depan Kedubes AS disampaikan oleh Kepala Pusat Data dan Informasi Dinas Bina Marga DKI, Wiwik Wahyuni.

Metropolitan | 19:36 WIB

Wali Kota Jakarta Utara Ali Maulana Hakim menyerahkan kepada pihak pemilik ruko untuk merapikan sisi bangunan yang melanggar.

Metropolitan | 19:21 WIB

General Manager PT JIExpo, Oki Setiawan mengatakan, penambahan layanan khusus ini merupakan hasil evaluasi penyelenggaraan JIExpo pada tahun lalu.

Metropolitan | 19:08 WIB

Errina GD mengaku mengalami flek pada wajahnya.

Gosip | 01:31 WIB

Rafathar bikin NCTzen iri karena rumah barunya didatangi tiga member grup asal Korea Selatan, NCT.

Gosip | 23:00 WIB

Dalam waktu dekat, Marshel Widianto dan Cesen eks JKT48 akan menerima job di luar kota dan meninggalkan bayinya di rumah.

Gosip | 22:33 WIB

Di tumbnail video tampak Denny Sumargo tengah mewawancarai seseorang. Di depan Densu terlihat sosok Lolly.

Gosip | 22:09 WIB

Untuk mendukung pemberitaan tersebut, si pemilik akun juga memperlihatkan foto wajah Amanda Manopo yang tampak berada di pangkuan Arya Saloka.

Gosip | 21:53 WIB
Tampilkan lebih banyak